Kamis, 05 April 2012

pasang surut


TUGAS TERSTUKTUR
BIOLOGI LAUT

MenurutRahman (2010), pasang surut adalah fluktuasi muka air laut sebagai fungsi waktukarena adanya gaya tarik benda-benda di langit, terutama matahari dan bulanterhadap massa air laut dibumi. Pengamatan pasut terdiri daridua metode, yaitu pengamatan secara langsung denganmembaca skala rambu pasutdan pengamatan secara tidak langsung dengan menggunakan alat automatic tidegauge (Cahyono dan deni, 2008).
Menurut Wyrtki (1961) dalam Subagio (2010), menyatakan bahwa pasang surut di Indonesiadibagi menjadi 4 yaitu :
1.Pasang surut harian tunggal (Diurnal Tide) Merupakan pasut yang hanya terjadisatu kali pasang dan satu kali surut dalam satu hari, ini terdapat di SelatKarimata
2.Pasang surut harian ganda (Semi Diurnal Tide) Merupakan pasut yang terjadi duakali pasang dan dua kali surut yang tingginya hampir sama dalam satu hari, initerdapat di Selat Malaka hingga Laut Andaman.
3.Pasang surut campuran condong harian tunggal (Mixed Tide, Prevailing Diurnal).Merupakan pasut yang tiap harinya terjadi satu kali pasang dan satu kali suruttetapi terkadang dengan dua kali pasang dan dua kali surut yang sangat berbedadalam tinggi dan waktu, ini terdapat di Pantai Selatan Kalimantan dan PantaiUtara Jawa Barat.
4.Pasang surut campuran condong harian ganda (Mixed Tide, Prevailing SemiDiurnal). Merupakan pasut yang terjadi dua kali pasang dan dua kali surut dalamsehari tetapi terkadang terjadi satu kali pasang dan satu kali surut denganmemiliki tinggi dan waktu yang berbeda, ini terdapat di Pantai Selatan Jawa danIndonesia Bagian Timur.
Indonesiamerupakan negara kepulauan yang dikelilingi oleh dua lautan yaitu SamuderaIndonesia dan Samudera Pasifik serta posisinya yang berada di garis katulistiwasehingga kondisi pasang surut, angin, gelombang, dan arus laut cukup besar (Sumotarto, 2003 dalam Suardi, 2009)

Sumber Pustaka
BMKG,2012.perkiraan pasut Surabaya. http://www.bmgmaritimperak.com/ Diakses Sabtu, 17 Maret 2012

Cahyonodan deni, 2008. analysis of direct and indirect tidal observationresult http://digilib.its.ac.id/ITS-Undergraduate-3100008032634/2492. Diakses Sabtu, 17 Maret 2012

Rahman, 2010. Analisa Pasang Surut

http://dalify.wordpress.com/2010/05/15/analisa-pasang-surut/ Diakses Sabtu, 17
◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. Cerita Lucu Serba Unik - All Rights Reserved inovLy media online by inforZa